Tag: Mountaineering

Everest Base Camp Trekking – Hari 3: Aklimatisasi

“The sunrise is beautiful from here, but you gotta wake up early at least before 5 AM because the sunrise is at 5.30 in the morning,” kata Ngima, owner hostel kami. “You need to hike to Tenzing Norgay Memorial to get the best view, it’s just 10 to 15 minutes walk. It’s near, not more ...

Everest Base Camp Trekking – Hari 2: Monjo ke Namche Bazaar, Desa Terbesar di Jalur EBC

Saya terbangun jam 8 pagi. Rahman masih ngorok di dalam sleeping bag-nya. Suhu udara pagi itu 10 derajat celsius, cukup dingin untuk mencegah diri ini keluar dari sleeping bag. Saya segera merapikan barang-barang saya, lalu turun untuk sarapan. Ruang makan sudah sepi. Hampir semua tamu lodge sudah berangkat. Hanya tersisa satu grup kecil, opa-opa dari ...

Everest Base Camp Trekking – Hari 1: Lukla, Bandara Paling Berbahaya di Dunia

Njir panjang banget judulnya. Setelah selama ini cuma baca di blog orang dan nonton di youtube, akhirnya saya mengalami bagaimana rasanya mendarat di bandara paling berbahaya di dunia. Rasanya adalah: biasa aja. Serius. Saya tidak merasa dalam bahaya sama sekali, bandaranya juga indah banget. Kami mendarat dengan mulus, dan pesawatnya langsung parkir gak pake lama. ...

Solo Trekking Annapurna Base Camp Part 2

(Part 1 klik di sini) Di bagian kedua tulisan tentang trekking ABC ini, saya akan share detail perjalanan dari hari pertama trekking hingga kembali ke Pokhara. Jalur trekking saya adalah jalur langsung ke Annapurna Basecamp, jadi gak muter lewat Poon Hill tapi langsung start jalan dari Siwai. Rute ini cuma butuh 7 hari perjalanan santai ...

Herniated Nucleus Pulposus, Musuh Di Balik Pinggang Pendaki

“Mulai sekarang kamu nggak boleh naik gunung lagi. Olahraga lain yang memberi tekanan besar pada pinggang juga sebaiknya jangan dilakukan.” “APA DOK? GAK BOLEH NAIK GUNUNG LAGI??” “Iya, nanti HNP-nya makin parah. Saraf kamu kejepit, jangan diberi tekanan yang terlalu besar.” Saya lemas. “Terus?” “Olahraga yang cocok dan nggak berat buat pinggang banyak, kok. Misalnya ...

Tersesat di Gunung Soputan

“PUSH UP!! PUSH UP SEMUA!!!” Sayup-sayup saya mendengar suara itu di kejauhan. Di ujung sana. Saya tidak melihat apa-apa selain jalan setapak yang basah karena hujan, memantulkan cahaya bulan yang bersinar lemah dan sesekali tertutup awan. Saya terus berjalan… *** Dua jam sebelumnya saya dilepas dari pos start untuk jurit malam. Ini adalah salah satu ...

Diksar 9 Mapala STTL

Langit masih sangat gelap. Hanya ada suara jangkrik dan burung malam yang bersahut-sahutan di kejauhan. Suasana sepi, senyap, tanpa bintang. Kabut turun perlahan-lahan, menutupi sela pepohonan yang basah oleh gerimis. Kami duduk berhimpitan dalam satu shelter yang dibuat menggunakan beberapa ponco dan disambung menjadi satu, tanpa alas. Semuanya menggigil kedinginan, 19 orang peserta pendidikan dasar ...